Home » » Cara Membuat Efek Wind

Cara Membuat Efek Wind

Pada tutorial photoshop kali ini mengenai efek wind yang dibuat pada teks atau tulisan. Cara membuatnya sangat mudah sekali. Simak tutorial photoshop bagaimana cara membuat efek wind dengan photoshop dibawah ini. Berikut langkah-langkah membuat efek wind pada teks dengan adobe photoshop CS3.

1. Buat layer baru dengan Ctrl + N
2. Pada toolbox klik Paint Bucket Tool (B) untuk memberi warna hitam pada background
3. Lalu pilih Horizontal Type Tool (T) untuk membuat tulisan (ubah warnanya dengan merah) dan hasilnya seperti dibawah ini

Cara Membuat Efek Wind

4. klik Layer => Flatten Image untuk menggabungkan background dan tulisan
5. Pada menubar, pilih Filter => Distort => Pola Coordinates => Polar To Rectangular, hasilnya seperti ini

Cara Membuat Efek Wind

6. Masih di menubar, pilih Image => Rotate Canvas => 90 CCW, hasilnya seperti ini

Cara Membuat Efek Wind

7. Lalu pilih Filter => Stylize => Wind => From the left dan hasilnya seperti dibawah ini

Cara Membuat Efek Wind


8. Lalu pilih Image => Rotate Canvas 90CW, hasilnya seperti dibawah ini

Cara Membuat Efek Wind

9. Untuk penyelesaiannya, pilih Filter => Distort => Polar Coordinates => Pilih Rectangular to Polar, hasilnya seperti dibawah ini

Cara Membuat Efek Wind

Nah begitulah cara membuat efek wind pada teks dengan photoshop, silahkan dicoba.


Related Posts

 
Copyright © 2011. Terlintas | Template by Creating Website | Powered by Blogger