Home » » Cara Menambah 1 Kolom Dibawah Header Blog

Cara Menambah 1 Kolom Dibawah Header Blog

Sebelum membahas cara menambah 1 kolom dibawah header mungkin anda akan melihat postingan mengenai cara menambah 2 kolom dibawah dan diatas posts blog. Membuat kolom baru dibawah header blog mungkin juga dapat difungsikan untuk meletakkan widget seperti ruang iklan atau lainnya. Ya udah simak cara menambah kolom dibawah header dibawah ini.

Cara Menambah 1 Kolom Dibawah Header Blog
1. Login ke akun bloger anda
2. Pada dashboard, pilih Template => Edit HTML
3. Tekan Ctrl+F, cari kode ]]></b:skin> dan letakkan kode berikut diatasnya


#terlintas1-kolom {margin:10px 0;padding:1%;width:98%;}


4. Cari kode seperti dibawah ini

<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header' id='header' maxwidget="1" showaddelement="no">
<b:widget id='Header1' locked='true' title='test (Header)' type='Header'/>
</b:section>
</div>

5. Letakkan kode berikut dibawahnya

<div id="terlintas1-kolom">
<b:section class='header' id='terlintassatukolom' preferred='yes'/>
</div>

Penerapannya seperti ini

<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header' id='header' maxwidget="1" showaddelement="no">
<b:widget id='Header1' locked='true' title='test (Header)' type='Header'/>
</b:section>
</div>
<div id="terlintas1-kolom">
<b:section class='header' id='terlintassatukolom' preferred='yes'/>
</div>

6. Simpan template

Sekian ulasan mengenai cara menambah elemen 1 kolom dibawah header, semoga bermanfaat.


Related Posts

 
Copyright © 2011. Terlintas | Template by Creating Website | Powered by Blogger