Home » » Cara Seleksi Objek Tersembunyi di CorelDraw

Cara Seleksi Objek Tersembunyi di CorelDraw

Cara Seleksi Objek Tersembunyi di CorelDraw - Bagaimana cara menyeleksi objek yang tersembunyi di Coreldraw sehingga dapat diklik? Objek tersembunyi atau ojek yang terhalang oleh objek didepannya memang tidak dapat diseleksi / diklik karena objek tersebut memang tidak terlihat. Tapi dengan teknik yang akan saya bagikan ini sebuah objek seperti gambar atau foto yang tersembunyi dapat akan dapat diseleksi pada coreldraw. Nah sekarang simak tutorial mengenai cara menyeleksi objek tersembunyi dengan coreldraw.

Cara menyeleksi objek tersembunyi di Coreldraw
1. Buka program coreldraw
2. Buat 2 buah atau 3 objek seperti dibawah ini

Cara Seleksi Objek Tersembunyi di CorelDraw

3. Gabungkan kedua objek gambar sehingga gambar bintang akan tertutup oleh gambar lingkaran,

Cara Seleksi Objek Tersembunyi di CorelDraw

4. Supaya gambar bintang yang tersembunyi dapat diseleksi, caranya tekan tombol ALT + klik dengan mouse pada gambar bintang yang tersembunyi, seperti pada gambar dibawah ini

Cara Seleksi Objek Tersembunyi di CorelDraw


Demikianlah cara seleksi objek tersembunyi di coreldraw, semoga bermanfaat.


Related Posts

 
Copyright © 2011. Terlintas | Template by Creating Website | Powered by Blogger