Home » , , , , » Grand Theft Auto (GTA) Vice City di Mobile Phone Android dan iOS

Grand Theft Auto (GTA) Vice City di Mobile Phone Android dan iOS


Hai sobat gamer, apa kabar ?? Kali ini saya akan membagikan game yang sudah populer sejak tahun 2002, wow lama sekali ya, menurut sumber yang saya baca game ini pertama kali muncul di Amerika Utara dalam versi Vidio game Playstation 2, game ini langsung masuk kedalam chart game paling populer. Game ini adalah Grand Theft Auto Vice City atau bisa disebut GTA Vice City, merupakan kelanjuatan dari versi sebelumnya Grand Theft Auto III,  tidak hanya di Amerika Utara game ini banyak di mainkan di berbagai negara, saya sendiri sudah memainkanya di rental PS, maklum ketika awal kemuculan game ini di tempat saya, saya belum memiliki konsol sendiri di rumah. Seiring dengan perkembangan jaman game ini muncul dalam versi mobile phone, simak reviewnya berikut ini.

Rockstar North game mengembangkan game GTA Vice city ke dalam versi mobile phone dengan platform Android dan iOS, bagaimana memainkan game ini di mobile phone Anda? Mari kita simak reviewnya. Grand Theft Auto Vice City muncul di Playstore dan APP Store versi Paid atau berbayar dengan IDR 63,804, Perbedaan game ini dengan versi konsolnya tidak terlalu signifikan, alur cerita, tokoh, musik, kendaraan yang digunakan ada sebanya 114 jenis, senjata yang digunakan ada 35 jenis yang terbagi dalam 10 kelas, terutama tempat masih sama dengan versi konsolnya di lokasi fiksi Vice City yang mengambil latar kota Miami,Florida beserta kendaraan dan gayha pakaianya yang menggambarkan tahun 1980-an, perbedaan yang terlihat secara gamblang adalah cara kontrol game, apabila dalam kontrol game versi konsol menggunakan stick, karena muncul dalam versi mobile phone yang didonminasi secara keseluruhan dengan layar sentuh maka kontrol game ini dengan cara tap cari Anda pada layar handphone sesuai icon kontrol di dalamnya. Untuk grafisnya sendiri game ini masih memiliki grafis dengan resolusi tinggi sehingga terlihat keren dan detail, lihat saja pada screenshotnya di bawah. 

Untuk bermain game ini lintas-tutor.blogspot.com menyarankan Anda memiliki spesifikasi handphone Android 2.3 ke atas , dan space memory sebanyak 1.4GB . Ukuran yang lumayan untuk game sekelas GTA Vice City.

Screenshots :

Grand Theft Auto (GTA) Vice City di Mobile Phone Android dan iOS

Grand Theft Auto (GTA) Vice City di Mobile Phone Android dan iOS

Grand Theft Auto (GTA) Vice City di Mobile Phone Android dan iOS

Grand Theft Auto (GTA) Vice City di Mobile Phone Android dan iOS

Download Apk Grand Theft Auto Vice City dengan klik link dibawah ini :

Download Apk GTA Vice City
Download Data GTA Vice City

Cara Install :
  1. Download file Apk+Data 
  2. Pindahkan Apk ke memory perangka atau sdcard
  3. Buka dan Install
  4. Pindahkan File data ke 'sdcard/android/obb'
  5. Selesai
Terimakasih telah membaca artikel tentang GTA Vice City, baca juga GTA Versi berikutnya yaitu Grand Theft Auto San Andreas, semoga bermanfaat dan selamat bermain :D


Related Posts

 
Copyright © 2011. Terlintas | Template by Creating Website | Powered by Blogger